Niko’s World
A children's book series featuring four kids with special needs offers a unique lens through which young readers can explore themes of friendship, resilience, and empathy. These stories not only celebrate the individuality of each character but also highlight their shared adventures and challenges, fostering a deeper understanding of diversity among children. Through relatable narratives and engaging illustrations, the series encourages inclusivity, breaking down stereotypes while promoting acceptance and compassion. With the characters' experiences, the young readers gain valuable insights into the importance of kindness and collaboration, creating a more inclusive perspective that resonates beyond the pages of the books.
Kejutan Rapor Sekolah: Seri Dunia Niko
Buku seri Dunia Niko bercerita tentang persahabatan 4 anak berkebutuhan khusus dengan keistimewaan masing-masing. Pembagian rapor pertama kali membuat Niko dan Elia merasa cemas. Mungkin saja nilai Bahasa Indonesia atau Matematika tidak bagus. Gawat, nih! Namun, bukan itu yang paling menegangkan. Unai yang merasa sering bosan di kelas justru mendapat kejutan tak terduga!
Pengalaman Seru Murid Baru: Seri Dunia Niko
Buku seri Dunia Niko bercerita tentang persahabatan 4 anak berkebutuhan khusus dengan keistimewaan masing-masing. Niko menjadi murid SD kelas 1. Ini pengalaman pertama baginya berkumpul dengan banyak orang dan merasakan banyak hal baru. Tentu saja ini pengalaman menegangkan untuk Niko yang sering menggunakan noice cancellation. Suara normal saja bisa terdengar kencang olehnya.
Pertunjukan Sulap Niko: Seri Dunia Niko
Buku seri Dunia Niko bercerita tentang persahabatan 4 anak berkebutuhan khusus dengan keistimewaan masing-masing. Niko sangat bertarik menjadi pesulap. Ia berlatih sulap dengan berbagai benda.Ia berlatih trik menghilangkan benda. Namun, Niko malah menghilangkan Elia dengan trik sulapnya.